Tuesday, March 22, 2016

Kebudayaan untuk Tokoh Nasional Indonesia yaitu ( Abdul Muis )
 
Yang dimana Tokoh nasional Abdul Muis di masa hidup nya sebagai Sastrawan Angkatan Balai Pustaka, dan juga sebagai wartawan yang giat dalam pergerakan nasional. Beliau lahir pada tahun 1886 dan meninggal pada 17 Juli 1959.  Abdul muis yang melanjutkan pendidikan nya ke stovia ( yang saat ini menjadi nama Universitas Indonesia). Namun karena sakit beliau tidak mnyelesaikan pendidikan nya disana.

Abdul muis memulai karier nya sebagai klerk di departemen onderwijs en eredienst atas bantuan kerabat Abdul muis yaitu Mr. Abendanon yang di percaya untuk memegang jabatan sebagai direktur pendidikan. Namun pengangkatan nya itu tidak di sukai karyawan belanda lain nya. Setelah bekerja selama 2 tahun di tempat tersebut Abdul Muis memutuskan untuk keluar dari perusahaan tersebut. Dan menjadi wartawan di bandung (1950).

Pada tahun  1913 ia bergabung dengan sarekat islam dan menjadi pimpinan redaksi harian kaoem muda, setahun kemudian melalui komite bumiputera yang di dirikannya bersama kihajar Dewantoro (Tokoh Nasional, Aktivis Pergerakan Indonesia). Abdul Muis menentang rencana pemerintahan belanda yang ingin mengadakan acara perayaan peringatan seratus tahun kemerdekaan belanda.

Semasa hidup nya abdul Muis sangat lah berjasa dalam pertahanan Indonesia terhadap pemerintahan belanda  sehingga Abdul Muis mendapatkan Gelar Tokoh Nasional yang di release oleh kepemerintahan indonesia pada tahun 30 – 8 – 1959 SK, 218 Tahun 1959.
Berikut adalah tokoh nasional yang  telah saya kutip dari sumber.
 

Biodata :
Muhammad Rezza Dermawan
1B115119
4KA43
 

;;

By :
Free Blog Templates

100 Blog Indonesia Terbaik